Puluhan Komunitas Peduli Sungai Bertemu di Pembinaan dan Monev KPS Pada Wilayah Sungai Jeneberang


Sebanyak 44 lembaga KMPS di WS Jeneberang, mendapatkan Pembinaan, Monitoring dan Evaluasi Kinerja dari Balai Pompengan Jeneberang Bertempat di Gedung Serbaguna Adi Jaya Gowa Jumat 2 Agustus 2019. Balai Besar Pompengan Jeneberang memberikan Pembinaan, Monitoring dan Evaluasi Kinerja kepada 44 lembaga KMPS, Kelompok Masyarakat Peduli Sungai di WS Jeneberang.

Adapun narasumber yang memaparkan materinya yaitu

 Dr. Eng. Ir. Rita T. Lopa, MT. membahas tentang Sumber Daya Air Dan Lingkungan Sulawesi Selatan

Dr. Arsyuni Ali Muhtar, ST, MT membahas tentang Aspek Sosial terhadap pengelolaan SDA,

Ir. Harun Effendy, SP.1, MT membahas tentang Aspek Hukum dalam pengelolaan SDA serta

Kaharuddin Muji membahas kelembagaan KMPS.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Embung Pertanian Desa Kanreapia Beragam Ukuran Jadi Solusi Ketersediaan Air di Musim Kemarau

Kirana Sahira Yuswan Borong 3 Atribut Juara Pemilihan Dara Daeng Sulawesi Selatan 2023

Bunda Pustaka SD Negeri Borong Makassar Berkunjung ke Gedung Layanan Perpustakaan Umum Kabupaten Gowa